Mengulik Strategi Komunikasi Politik Efektif Melalui SPM
Satunama.org – Kompetensi komunikasi politik adalah hal yang sangat diperlukan oleh politisi muda. Di tengah dinamika politik elektoral yang salah satu cirinya mengedepankan citra/image, pemahaman dan ketrampilan dalam komunikasi politik menjadi sangat penting. Kemahiran dalam membuat dan menyampaikan pesan, serta memaksimalkan berbagai media komunikasi akan sangat menentukan keberhasilan dalam menyusun dan menjembatani komunikasi kepada pemilih, … Baca Selengkapnya