Gelar Webinar, SATUNAMA Angkat Tema Anak Bercocok Tanam di Tengah Pandemi

Satunama.org – 23 Juli merupakan Hari Anak Nasional di Indonesia. Seperti tahun-tahun sebelumnya, tahun 2021 juga tidak lepas dari momentum Hari Anak Nasional. Peringatan tahun ini bertemakan “Anak Terlindungi, Indonesia Maju”. Sementara  subtema yang diangkat adalah “Anak Peduli di Masa Pandemi”. Momentum tahunan 2021 ini masih dilaksanakan dalam situasi yang tidak jauh berbeda dengan tahun … Baca Selengkapnya

Bangun Kesadaran Jaga Alam, Anak Harus Jadi Subyek dalam Pembangunan

Satunama.org – Momentum peringatan Hari Anak Nasional 2021 dilaksanakan dalam situasi dan lingkungan global dengan tantangan keberadaan virus SARS-COV-2 yang mengakibatkan penyakit COVID-19. Karenanya, penting kiranya dilakukan upaya-upaya yang dapat melindungi serta mengangkat kehidupan anak-anak ke level berikutnya dengan cara-cara yang sama efektifnya dengan sebelum kemunculan virus SARS-Cov-2. Merespon hal tersebut, Yayasan SATUNAMA Yogyakarta mengadakan … Baca Selengkapnya

Cross Visit & Permainan Tradisional Anak Siap Dihelat

SATUNAMA akan menyelenggarakan kegiatan Cross Visit Anak dan permainan tradisional yang akan diikuti oleh anak-anak dari berbagai desa di DIY dan Jawa Tengah. Acara yang akan dilaksanakan pada Minggu, 26 April 2015, pukul 09:00 – 15:00 WIB ini bertempat di Sanggar ONENAME Ngablak, Sitimulyo, Piyungan, Bantul. Kegiatan ini akan berisi outbound di alam terbuka untuk mengenalkan … Baca Selengkapnya

Ekspresi Kesan Peserta Pelatihan Advokasi Anak di SATUNAMA

Yayasan SATUNAMA mengadakan Pelatihan Advokasi Anak pada Sabtu-Minggu 7-8 Maret 2015 lalu. Pelatihan yang diadakan di Balai Pelatihan SATUNAMA ini melibatkan 4 kelompok anak yaitu Sanggar ONENAME dari Duwet, Desa Sendangadi, Sleman dan Ngablak, Desa Sitimulyo, Bantul, Komunitas anak KOPER dari Desa Kadilajo, Klaten, dan Sanggar Joyo Mukti dari Desa Keningar, Magelang. Ada banyak hal … Baca Selengkapnya