Pangan Lokal Solusi Perubahan Iklim

Ditengah pandemi Covid 19, PBB mengeluarkan laporan tentang kondisi pangan dunia. Dalam laporan yang diberi judul “Food Security And Nutrition : Building a Global Narrative Towards 2030“, Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB ) menyerukan kepada berbagai negara dan actor lainnya termasuk masyarakat sipil untuk melakukan tindakan mendesak guna mengubah system pangan secara radikal guna memastikan ketahanan pangan … Baca Selengkapnya

Desa Adaptif Perubahan Iklim

Undang-Undang Desa (UU No. 6/2014) membawa arah baru bagi kemajuan dan pemberdayaan  masyarakat desa.  Salah satu arah penting dalam  kemajuan dan pemberdayaan desa adalah tentang kewenangan desa yang diatur dalam pasal 19. Salah satu kewenangan yang dimiliki oleh Desa dalam UU No. 6 /2014 adalah kewenangan lokal berskala desa.  Sesuai engan asas dalam UU Desa, … Baca Selengkapnya

Arah Baru Pendekatan SDG’s Desa

Kementrian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kementrian Desa PDTT) meluncurkan pendekatan baru pembangunan desa, yang dikenal dengan Sustainable Development Goals (SDG’s) Desa. SDG’s desa menjadi arah baru dan sekaligus menjadi acuan penggunaan dana desa tahun 2021 yang diatur dalam Permendesa No. 13/2020. SDG’s desa mencakup 18 target pembangunan desa, yaitu (1)  Desa tanpa kemiskinan … Baca Selengkapnya

Politik Adalah Panggilan : Nasihat Max Weber Untuk Politisi Muda

Makna politik luas sekali, dan setiap orang memaknainya berdasarkan pengetahuan dan pengalaman masing-masing. Politik adalah pengetahuan yang paling egaliter karena dari mulai presiden sampai tukang becak bisa berbicara politik dengan penuh leluasa tanpa ada sebuah penghakiman intelektual benar atau salah atas yang diperbincangkannya. Politik juga menjadi teman ngopi maupun nongkrong para anak muda yang mungkin … Baca Selengkapnya

Pilkada 2020 dan Pandemi – Momentum Penting Digitalisasi Partai Politik

Pilkada dan Pandemi 2020

Satunama.org – Konteks Pilkada 2020 tentu saja partai politik, kontestan pilkada, tim sukses, lembaga penyelenggara pemilu, dan lembaga pengawas pemilu tentu saja mengalami disrupsi mendadak akibat pandemi yang diluar perkiraan rasional sebelumnya. Ada pilihan-pilihan mendesak dan juga pilihan-pilihan alternatif untuk tetap dapat menyelenggarakan Pilkada 2020 dengan segala konsekuensinya di tengah dilematisme masalah sosial, ekonomi, dan … Baca Selengkapnya