Membincang Pemberdayaan dalam CSO Linking and Learning 2025

Satunama.org – Pemberdayaan masyarakat menjadi fokus utama dalam kegiatan CSO Linking and Learning 2025 yang digelar pada 12–13 September 2025 di Kuta, Bali. Kegiatan ini mempertemukan beberapa organisasi masyarakat sipil (CSO) dari berbagai daerah di Indonesia dalam sebuah forum pembelajaran bersama yang menekankan pentingnya memperkuat ketangguhan komunitas melalui strategi yang partisipatif, inklusif, dan berkelanjutan. Kegiatan … Baca Selengkapnya

Local Fundraising Batch VII: Menguatkan Komunitas, Meningkatkan Komunikasi, dan Mendorong Perubahan Sosial

Satunama.org – Berbagai aktivitas terus dikembangkan oleh organisasi masyarakat sipil sebagai upaya untuk mewujudkan komunitas yang berdaya dan perubahan sosial yang berkelanjutan. Salah satu pendekatan strategis yang dapat memperkuat komunitas adalah local fundraising atau penggalangan dana lokal. Local fundraising (LFR) bukan hanya soal menghimpun dana, tetapi juga memperkuat solidaritas, partisipasi publik, dan kemandirian komunitas dalam … Baca Selengkapnya

Kolaborasi dan Keberlanjutan: Refleksi dari CtGA Alliance Meeting 2025

Satunama.org. – Partisipasi SATUNAMA dalam Change the Game Academy (CtGA) Alliance Meeting 2025 pada 17–20 Februari 2025 di Kampala, Uganda, menjadi momen penting untuk merefleksikan tantangan dan peluang dalam upaya pemberdayaan masyarakat serta mobilisasi sumber daya.  CtGA Alliance merupakan inisiatif kolaborasi antar berbagai Organisasi Masyarakat Sipil (OMS) dari 15 negara yang berasal dari wilayah Asia, … Baca Selengkapnya

Pelatihan LFR IV CtGA : Bersama Misereor Membangun Kemandirian Organisasi Mitra

Satunama.org.- Era kolaborasi yang memberdayakan telah menandai perhelatan terbaru dalam perjalanan Pelatihan Change the Game Academy, khususnya dalam Pelatihan Local Fundraising (LFR) Batch IV, di mana Yayasan SATUNAMA melalui Change the Game Academy (CtGA) melaksanakan LFR Batch ke-IV dengan kolaborasi bersama Misereor. Pelatihan LFR Batch IV memang menandai awal dari sinergi yang kuat antara SATUNAMA, … Baca Selengkapnya

Pelatihan Change the Game Academy – Memperkuat Kapasitas Fundraising, Menyongsong Keberlanjutan  Sosial

Satunama.org.- Keberlanjutan program suatu organisasi yang bergerak di bidang pemberdayan masyarakat diharapkan mampu berkontribusi bagi perubahan sosial di tengah masyarakat. Program-program yang diusung sebagai langkah praksis tersebut tentu saja harus didorong dengan sumber pendanaan yang kuat dan secara masif mampu mendorong tercapai program-program yang telah direncanakan. Konteks itulah yang mendasari pelaksanaan Pelatihan Change the Game … Baca Selengkapnya