Harapan Baru Inklusi Sosial Bagi Penghayat Kepercayaan

Jakarta, 7 November 2017. Judicial Review atas pasal 61 ayat (1) dan (2) serta pasal 64 ayat (1) dan (5) UU 23/2006 tentang Administrasi Kependudukan juncto UU 24/2013 tentang Perubahan atas UU 23/2006 akhirnya dikabulkan oleh Mahkamah Konstitusi (MK). Putusan ini memberi harapan baru bagi masyarakat penghayat kepercayaan untuk bisa mencantumkan keyakinannya pada kolom agama … Baca Selengkapnya

Berkreasi Wayang di Candi Sojiwan

Klaten, 22 Oktober 2017. Matahari belum lagi menunjukan wajah utuhnya ketika beberapa anak dari Dusun Watutumpeng mulai mendatangi Balai Desa Kebondalem Kidul, Prambanan, Klaten. Bukan tanpa alasan mereka mendatangi tempat itu. Hari itu, Minggu, 22 Oktober 2017 akan diselenggarakan Anjangsana Guyub Bocah #11 bertempat di Candi Sojiwan dan Balai Desa Kebondalem Kidul. Tidak dapat dipastikan bahwa … Baca Selengkapnya

Medan dan Deli Serdang Inisiasi Pendidikan Inklusif

Medan, 25 Oktober 2017. Indonesia adalah sebuah negara besar yang terdiri dari beribu pulau, beragam etnis, bahasa, budaya, berbagai agama dan kepercayaan yang masyarakatnya berada dalam kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Salah satu keberagaman yang ada di Indonesia adalah dengan adanya aliran kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa yang sudah terdapat di Indonesia sejak dahulu … Baca Selengkapnya

Brebes Bersiap Menuju Kabupaten Inklusif

Brebes, 26 Oktober 2017. Inklusi sosial sebenarnya bukan hal baru dalam proses pembangunan yang berkelanjutan. Secara singkat inklusi sosial dipahami sebagai proses untuk meningkatkan partisipasi individu dan kelompok dalam kegiatan bermasyarakat. Dalam artian semua orang yang tinggal, berada dan beraktivitas dalam lingkungan baik di keluarga, sekolah maupun masyarakat berhak mendapatkan hak dan melaksanakan kewajibannya secara … Baca Selengkapnya

Winongo, Persentuhan Komunitas Antarsegmen Perkaya Gagasan Hulu-Hilir

Satunama.org – Yogyakarta- Minggu, 29 Oktober 2017. Bertempat di Aula Pertemuan Kantor Kecamatan Tegalrejo, Kota Yogyakarta, SATUNAMA bersama FISIP UNS (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan Universitas Sebelas Maret Surakarta), Forum Komunikasi Winongo Asri (FKWA), dan jejaring Komunitas Warga Bantaran Sungai Winongo gelar rembug terfokus peta kondisi kawasan Sungai Winongo untuk memperkaya gagasan hulu-hilir dan … Baca Selengkapnya