Inklusi dan Masa Depan Indonesia
Diamanatkan dalam Pembukaan Undang-undang Dasar 1945, tujuan “membentuk suatu Pemerintahan Negara Indonesia yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukan kesejahteraan umum…”. Sepenggal kalimat tersebut memberikan kejelasan tujuan dan tugas Pemerintahan bagi Bangsa Indonesia. Tujuan dan tugas itu harus dijalankan sesuai Undang-undang Dasar 1945 dan berdasarkan Pancasila. Hal ini dipertegas … Baca Selengkapnya