Pengembangan Asosiasi Homestay Lokal Raja Ampat

Asistensi Asosiasi Homestay Lokal Raja Ampat

Satunama.org – Yayasan SATUNAMA Yogyakarta berkesempatan memberikan layanan asistensi untuk Asosiasi Usaha Homestay Lokal Raja Ampat di Waisai, Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat. Kegiatan yang berlangsung dari tanggal 27 Oktober hingga 2 November 2015 ini bekerjasama dengan “73” yang mendukung penyelenggaraan asosiasi sebagai sarana pemajuan kesejahteraan anggota. Kegiatan asistensi ini merupakan dukungan tahap lanjut setelah … Baca Selengkapnya

Manajemen Organisasi Dan Pengelolaan Jaringan

Satunama.org – Manajemen adalah ilmu dan seni melakukan tindakan untuk mencapai tujuan. Manajemen sama usianya dengan kehidupan manusia. Dalam kehidupan sehari-hari manusia tak terlepas dari elemen dan fungsi manajemen baik langsung maupun tidak langsung, baik disadari maupun tak disadari. Manajemen organisasi berarti juga proses mengatur segala hal dalam organisasi. Manajemen organisasi memiliki beberapa fungsi yang harus … Baca Selengkapnya

Pelatihan : Health Financial Management

Health Financial Management

Satunama.org – Salah satu faktor penting dalam sebuah organisasi/institusi adalah keuangan yang sehat. Manajemen keuangan yang sehat akan memperlancar jalannya program dan kegiatan. Melalui pelatihan ini akan dibahas mengenai seluk-beluk keuangan yang sehat, komponen-komponen apa saja yang perlu diperhatikan suatu organisasi untuk mengetahui kesehatan manajemen organisasi/institusinya, hingga cara membuat laporan keuangan. Selain itu penilaian “self-assessment” juga … Baca Selengkapnya

Pelatihan Program CSR untuk Pengembangan Masyarakat

PELATIHAN Program CSR untuk Pengembangan Masyarakat Sebuah pelatihan yang dirancang khusus untuk Manajer Program CSR, staf CSR dan fasilitator lapangan. Diselenggarakan oleh : SATUNAMA, Yogyakarta, Waktu : Selasa – Kamis, 18 – 20 Oktober 2016 Goal Training Corporate Social Responsibility (CSR) merupakan suatu elemen yang penting dalam kerangka keberlanjutan lembaga bisnis. Hal ini dinyatakan dalam ISO 26000:2010 Guidance … Baca Selengkapnya

Lokalatih Jurnalisme Empatik Untuk Media OMS Angkatan II

Kerangka Acuan Kegiatan Pelatihan Jurnalisme Akar Rumput Lokalatih Jurnalisme Empatik Untuk Media OMS Angkatan II Latar Belakang Akhir-akhir ini kita dicemaskah oleh media-media massa, baik cetak maupun elektronik, yang membuat pemberitaan yang kian tidak sensitif terhadap etika jurnalisme. Kemajuan teknologi informasi telah pula memunculkan sosial media, yang memungkinkan partisipasi publik untuk ikut serta dalam menghasilkan … Baca Selengkapnya