SATUNAMA ONLINE TRAINING : Menyusun Proposal untuk Program Manager
Pelatihan Daring Menyusun Proposal untuk Para Program Manager Pelatihan daring ini mengajak teman-teman program manager di LSM/ CSR ataupun staf lembaga untuk mengembangkan kapasitas dalam penyusunan proposal kerjasama. Materi :Menyusun Concept NoteMemetakan Lembaga DonorMenentukan Judul/ Tema dan Sistematika ProposalMenentukan Metode (Theory of Change/ Logical Framework Analysis)Menyusun MilestoneSimulasi & Asistensi (bimbingan selama 1 bulan) Waktu :Kamis-Jumat, … Baca Selengkapnya